Crazy Miner adalah seorang hero yang memiliki keahlian khusus meletakkan ranjau untuk meledakkan lawan hingga berkeping-keping.
Mega Mine adalah skill yang digunakan untuk menanam ranjau khusus yang memiliki daya ledak yang luar biasa.